Serial Edukasi Sampah Sampah dan manusia sangat dekat jaraknya dan hampir tak berjarak. Sampah ada karena manusia. Manusia pula yang menciptakannya. Manusia yang menamainya sampah. Manusia yang menggunakannya sebelum ia menjadi sampah. Manusia yang membuangnya. Hingga manusia pula yang hendak menghindarinya. Mampukah??? A. Sampah yang Anda hasilkan adalah Milik Anda. Tidak ada yang lebih berhak memiliki plastik bekas kemasan barang yang sudah Anda gunakan (yang kerap dianggap sudah menjadi Sampah) selain Diri Anda. Bisa juga disebut Andalah Tuan dari sampah itu. Tuan yang baik akan memperlakukan plastik bekas dengan bijaksana. Kalaupun dibuang- maka akan dibuang pada tempat yang seharusnya. Jika Ada pihak yang menawarkan konsep menerima sumbangan/donasi sampah dan kemudian hasil pengelolaannya digunakan untuk kepentingan sosial kemanusiaan, maka Si Tuan Sampah pun sudah bisa berbuat lebih bijaksana. Tidak terbatas pada membebaskan tanah dari ancaman sampah plastik, namun
Betapa berat beban lingkungan terhadap ancaman sampah plastik. KPS Lampung Membuka Kerjasama Kegiatan Pengembangan Konsep Pengelolaan Sampah Berbasis Partisipasi Masyarakat. Informasi & Layanan: Jl. Lintas Timur Sumatera Tanjung Kesuma Purbolinggo Lampung Timur HP/WA: 0812 7227 4677 email:kpslampung@gmail.com