Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2017

Bank Sampah AJK Unit Pengelolaan Sampah Desa Tanjung Kesuma ikut Pameran Bursa Inovasi Desa 2017

KPS Lampung dan UBL gelar Dialog Publik Penerapan Teknologi Pengelolaan Sampah Berbasis Partisipasi Masyarakat

Pada Minggu 15 Oktober 2017, Universitas Bandalr Lampung dan Komunitas Peduli Sampah (KPS) Lampung menyelenggarakan acara Dialog Publik "Penerapan Teknologi Pengelolaan Sampah Berbasis Partisipasi Masyarakat". Hadir dalam kesempatan itu 1. Ir. Dwita Ria Gunadi (Anggota Komisi X DPR RI Fraksi Gerindra) 2. Dr. Ir. Heri Riyanto, M.T Selaku Wakil Rektor I UBL 3. Drs. Harpain, MAT.MM Selaku Wakil Rektor II UBL 4. Drs. Soewito MM, Selaku Ketua dan LPPM Universitas Bandar Lampung 5. Dr. Budi Waskito M.Sc. 6. Purwianto Selalu Anggota DPRD Kabupaten Lampung Timur 7.  Mustajab Dinas Lingkungan Hidup Permukiman dan Pertanahan Lamtim, Wahyu Utama (Kasi Persampahan DLHPP) 8. Ibu Sulistyowati (Dinas Kesehatan Lampung Timur) 9. Camat Purbolinggo dan Jajaran Forkopimcam Kecamatan Purbolinggo 10.  Kepala Desa dan Jajaran Pemerintahan Desa, Pengurus Lembaga Organisasi Desa Tanjung Kesuma 11. Kepala UPTD Puskesmas Purbolinggo, Sukadana dan Way Bungur. 12. Kepala Sekolah PAUD, SDN

Komitmen Pemerintah Kabupaten Lampung Timur Dalam Pengembangan Kapasitas Pengelola Kelembagaan Bank Sampah.

Selasa 03 November Pemerintah Kabuoaten Lampung Timur menyelenggarakan Pengembangan Kapasitas Pengelola Kelembagaan Bank Sampah. Mengawali acara, Kepala Dinas Lingkungan Hidup Permukiman dan Pertanahan Datang Cahaya Hartawan, menyampaikan tujuan tersedianya SDM pengelola sampah yang berkualitas,  tersedianya kapaitaa pwngwlola kelembagaan Bank sampah. Sasaran kegiatan peningkatan Kapasutas ini terdiri dari 20 Lembaga Bank Sampah. Peserta adalah pengurus dan utusan Bank sampah dari seluruh wilayah kabupaten. Metode tanya jawab interaktif Ruang lingkup aspek kebijakan umum pemerintah tentang pengelolaan persampahan. Aspek kesehatan aspek ekonomi aspek penerapat teknologi tepat guna. Dalam sambutan Bupati Lampung Timur yang disampaikan oleh Hi. Zaiful Bokhari ST MM. (Wakil Bupati Lampung Timur) menyampaikan komitmen pemerintah daerah dalam bidang lingkungan hidup dan pengelolaan sampah yang berbasis partisipasi aktif masyarakat Jumlah penduduk Lampung Timur lebih dar