|
Hj. Chusnunia Ph.D (Bupati Lampung Timur) Melakukan Edukasi Pemilahan Sampah Organik dan Non Organik |
Bupati Lampung Timur Hj. Chusnunia Ph,D,, Melakukan Edukasi Pemilahan Sampah Organik dan Non Organik pada Kegiatan Aksi Peduli Sampah Oleh Masyarakat Kota Sukadana Lampung Timur. Acara yang di Pusatkan di halaman Pusat Pertokoan Sukadana (Pasar SUkadana) ini merupakan bagian dari Kegiatan Peringatan Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) Tahun 2017 (Selasa 28 Februari 2017). Acara ini Merupakan kerjasama Pemerintah Kecamatan Sukadana , UPTD Puskesmas Sukadana dan Komunitas Peduli Sampah (KPS) Lampung.
Pada Kegiatan ini, hadir berbagai elemen masyarakat Sukadana diantaranya Forkopimcam Sukadana, Kepala-kepala Desa di lingkungan Ibukota Kabupaten Lamtim, Kepala Sekolah, Guru dan siswa SD, SMP, SMA di lingkungan Kota Sukadana dan elemen masyarakat lainya.
|
Hj. Chusnunia Ph.D (Bupati Lampung Timur) Mendonasikan Sampah Anorganik (Plastik) ke kendaraan KPS Lampung |
|
Aksi Peduli Sampah melibatkan Siswa Sekolah Dasar |
|
Bupati Lamtim mengajak Warga untuk lebih peduli dengan sampah |
|
Foto Bersama Peserta Aksi Peduli Sampah dengan Kepala UPTD Puskesmas Sukadana |
|
Edukasi Peduli Sampah Kepada Warga Kota Sukadana Oleh KPS Lampung |
|
Foto Bersama Bupati Lamtim dengan Peserta Aksi Peduli Sampah |
Komentar
Posting Komentar