Setiap aktifitas kita sehari hari selalu menghasilkan sampah. Terutama plastik. Jika hanya dibuang atau dibakar adakah hasilnya? dan untuk siapa hasilnya?
Kebiasaan Membuang dan membakar Sampah plastik justru menghasilkan dampak buruk bagi lingkungan (tanah, air dan mahluk hidup) baik saat sekarang atau masa depan.
Dengan menggeser sedikit saja kebiasaan membuang/membakar ke meletakkan pada tempatnya dan menabung atau mendonasikan sampah, kita sudah berbuat baik pada lingkungan.
Tidak harus melihat berapa nilai uang yang bakal didapat dari menabung sampah. atau nilai manfaat jika kita mendonasikan sampah. paling tidak kita bisa menjadi manusia yang bertanggung jawab.
Karena Manusia adalah "pencipta" sampah, maka sudah seharusnya manusianya yang bertanggung jawab mengelolanya.
Tidak harus melihat berapa nilai uang yang bakal didapat dari menabung sampah. atau nilai manfaat jika kita mendonasikan sampah. paling tidak kita bisa menjadi manusia yang bertanggung jawab.
Karena Manusia adalah "pencipta" sampah, maka sudah seharusnya manusianya yang bertanggung jawab mengelolanya.


Salam Peduli.
#kpsampung
#kpsampung
https://m.facebook.com/story.php?story_fbid=929704950540088&id=349547451889177
Komentar
Posting Komentar